Wabup Iraddatillah Undang Tetangga untuk Berbuka Puasa di Rumah Dinasnya
Muaro, Intrust - Ramadan telah mengajarkan kita hidup bukan hanya untuk dijalani sendiri karena hidup adalah untuk saling menguatkan dan saling mengasihi sesama.
Dalam konteks itulah Islam mengajarkan hidup yang sesungguhnya…