Bupati Pasaman Hadiri Musrembang Rao Utara
Pasaman, Majalahintrust - Disambut tari Pasambahan, Bupati Pasaman Sabar AS, dan rombongan hadiri Musrenbang Kecamatan Rao Utara di aula kantor camat setempat, Kamis (22/02/2024)
Turut hadir pada kegiatan tersebut, Kepala OPD terkait,…