Seekor Harimau Dahan Masuk ke Kelas SMA Negeri Koto Baru, Diamankan Petugas
Dharmasraya, Intrust - Satu ekor hewan dilindungi diserahkan ke BKSDA melalui Dinas Kehutanan Kabupaten Dharmasraya, Jum'at (11/03) siang. Hewan tersebut adalah Harimau Dahan jenis kelamin betina yang ditangkap di SMAN 1 Koto Baru.…